Bisnis Snack Rumahan, Mudah Dilakukan dan Miliki Pasar Luas

- 14 September 2022, 00:15 WIB
Usaha perumahan yang dilakukan Iwang Anwariyah Zahra dan Aceng menghasilkan penghasilan yang lumayan
Usaha perumahan yang dilakukan Iwang Anwariyah Zahra dan Aceng menghasilkan penghasilan yang lumayan /

Iwang mengaku, sebelum pandemi produksinya bisa dipasarkan sampai ke luar kota seperti Brebes dan Jakarta. 

Ketika pandemi juga usahanya mengalami penurunan yang sangat signifikan, karena berkurangnya konsumen.

“Yang namanya usaha kan tidak selamanya mulus. Waktu pandemi kita bener-bener ngalamin down banget, penjual di pasar nolak karena sepi pelanggan juga anak sekolah kan waktu itu diliburkan. Jadi ya kita cuma ngandelin promosi di sosial media aja.” jelasnya.

Bisnis snack ringan yang telah dirintis sejak 5 tahun silam ini berjalan normal setelah pandemi dan kembali menjangkau pasar dan sekolah juga tidak kalah bersaing dengan snack-snak ringan kekinian. Untuk banderol harga pun cukup terjangkau yakni mulai dari Rp1 ribu hingga Rp50 ribu. (*)

Halaman:

Editor: M. Kemal


Tags

Terkini

x