Ketua DPC Partai Gerindra Kota Cirebon Bertekad Usung Cawalkot Cirebon di Pilkada 2024

- 29 Agustus 2022, 10:00 WIB
Gerindra Kota Cirebon menggelar pendidikan politik bagi para kadernya, menhadapi Pemilu Tahuin 2024 mendatang
Gerindra Kota Cirebon menggelar pendidikan politik bagi para kadernya, menhadapi Pemilu Tahuin 2024 mendatang /

Dirinya yakin, Gerindra Kota Cirebon mampu mempertahankan kursi legislatif. Bahkan tidak menutup kemungkinan pertambahan Dapil di Kota Cirebon bisa menambah kursi legislatif.

“Kita tetap solid, dan kami mengajak kader Gerindra untuk terus berkoordinasi dan konsolidasi dengan yang ada di legislatif. Karena pemilu sudah di depan mata. Konsolidasi dan koordinasi dengan yang ada di legislatif untuk bisa meraih suara rakyat," ujarnya. 

Ketua Palaksana Pendidikan Politik 2022 DPC Gerindra Kota Cirebon, Fitrah Malik mengatakan, pelaksanaan pendidikan politik kali ini dibagi menjadi dua. 

“Pendidikan politik yang dilaksanakan hari ini (Minggu, 28/8) untuk pengurus DPC Gerindra Kota Cirebon dan sayap partai,” katanya.

Lanjut Fitrah, pada September mendatang yang mengikuti pendidikan politik dari pengurus anak cabang (PAC) dan ranting se-Kota Cirebon. (*)

Halaman:

Editor: M. Kemal


Tags

Terkini

x